Untuk Startup
Hanya 15 Menit Langsung Dibalas!
Tentang Flazztax.com
Pelapor Layanan Pajak Online di Indonesia
Layanan Pajak
Konsultasi
Flazztax merupakan pelopor transparansi dalam harga layanan pajak lewat website, dan Harga yang terjangkau untuk usaha kecil dan menengah.
Bermula dari komunitas penggiat pajak (Komunitas PajakMania) yang didirikan pada 2010, Flazztax kemudian didirikan secara resmi & legal tahun 2018 sebagai sebagai platform pajak online untuk melayani pajak individu, perusahaan, dan konsultasi pajak dengan profesional.
Cermat Kelola Pajak dengan Flazztax
Kamu tidak harus jadi superman dan mengerjakan semua.
Serahkan urusan pajak pada ahlinya Flazztax.
Terjangkau: Harga Sesuai Penghasilan & Kebutuhan
Transparan & Kinerja Profesional
100% Online
Aman & Rahasia
Proses Mudah
Layanan Individu
Solusi Pajak untuk Individu Cerdas Dalam & Luar Negeri
Nikmati lebih banyak waktu untuk melakukan hal lain yang Anda sukai dengan menyerahkan pajakmu pada Flazztax.
- Pilihan favorit WNI, TKI maupun WNA di Indonesia
- Nyaman tanpa harus belajar isi SPT
- Analisa kesesuaian pajak dan penghasilan
Layanan Perusahaan
Perencanaan Pajak, Analisa, Hitung hingga Lapor dengan Harga Terjangkau
- Tidak memberatkan keuangan: opsi paket hemat hingga satuan sesuai kebutuhan
- Lengkap dengan laporan keuangan pendukung hingga tax planning
- 100% dikerjakan online
Membantu ribuan pengusaha sejak usahanya masih diangan-angan
hingga sudah berjalan yang bergerak di aneka industri:
Perusahaan Jasa
Manufaktur
Distributor, Reseller & Supply Chain
Ekspor-Impor
Online Shop & E-commerce
Industri Lainnya
Layanan Konsultasi
Konsultasi Pajak untuk Melangkah Lebih Pasti
Mudah dan terjangkau untuk kebutuhan sesaat atau rutin. Dapatkan saran dari para konsultan profesional untuk mengelola pajak Anda!
Online/ offline 1x
Menjawab pertanyaan pajak Anda dalam sesi konsultasi privat dalam 30 atau 90 menit.
Rutin bulanan
Konsultasi berlangganan dalam sebulan untuk kebutuhan pajak berkelanjutan.
Kolaborasi & Kemitraan
Menjangkau Lebih Banyak Institusi & Masyarakat
Flazztax menjalin kemitraan strategis yang saling menguntungkan dengan berbagai institusi, sekaligus mengedukasi masyarakat.
- Layanan Konsumen Prioritas Perbankan
- Pelatihan Pajak untuk Perusahaan & Karyawan
- Roadshow & Seminar untuk Kebutuhan Anda
Pesan Jasa Flazztax untuk Kebutuhan Usaha/ Pribadimu
Tanyakan pada Admin jika perlu bantuan lebih lanjut