Departemen/ Divisi
Staff Akuntansi Pajak
Lokasi
Tangerang Selatan
Deskripsi Pekerjaan
Kualifikasi :
- Domisili Tangerang (diprioritaskan)
- Minimal S1 Accounting atau Perpajakan (Fresh graduate dipersilahkan melamar)
- Memiliki komitmen dan tanggung jawab yang tinggi
- Memiliki kemampuan menganalisa masalah dan teknik pengambilan keputusan
- Memiliki kemampuan untuk melaksanakan pekerjaan dengan efektif
- Bersedia join ASAP
Responsibility :
- Melakukan mapping Chart of Account (COA) (mengklasifikasikan biaya)
- Membuat draft SPT Tahunan Orang Pribadi 1770, buat billing dan melaporkannya
- Melakukan rekonsiliasi kas dan bank
Keuntungan bekerja disini
- Sistem Kerja Hybrid
- Flexible Time
- Pengembangan karir dan peluang pertumbuhan
- Pendapatan yang stabil dan gaji rutin
- Lingkungan kerja yang mendukung dan kolaboratif
