Konsultasi Pajak – Tercantum dalam Surat Edaran Dirjen Pajak Nomor SE-39/PJ/2015, Ketentuan tersebut membahas tentang surat permintaan penjelasan atas data maupun Keterangan atau yang seringkali disebut dengan PS2DK, di mana merupakan surat yang diterbitkan oleh kepala KPP atau kantor Pelayanan Pajak, untuk meminta penjelasan terhadap data maupun keterangan pada wajib pajak apabila ditemukan dugaan wajib pajak tersebut tidak memenuhi kewajiban pajaknya seperti halnya kebijakan undang-undang perpajakan yang diberlakukan. Supaya wajib pajak tidak mengalami hal seperti ini, maka bisa meminta bantuan pada konsultan pajak Jakarta.
Konsultan pajak seperti ini merupakan profesional di dunia perpajakan yang akan membantu anda, untuk menyesuaikan segala permasalahan dan urusan perpajakan milik pribadi atau perusahaan. Dalam surat edaran yang telah disebutkan sebelumnya, dijelaskan juga pengertian data maupun keterangan tersebut, yakni data maupun informasi yang didapatkan atau dimiliki DJP dari sistem informasi Direktorat Jenderal Pajak, surat pemberitahuan wajib pajak, dan alat keterangan. Direktorat Jenderal Pajak akan melakukan penerbitan Surat Edaran Dirjen Pajak Nomor SE-39/PJ/2015, Jika ada ketidaksesuaian yang terjadi pada SPT, baik itu ketidak sesuaian antara data, informasi, maupun informasi pajak lainnya.
Surat Edaran Dirjen Pajak Nomor SE-39/PJ/2015, bisa diterbitkan sebagai bagian dari tahun pajak maupun dalam kurun waktu 5 tahun dari tahun pajak sesudah kewajiban pajak maupun Akhir Masa pajak. Di samping itu, surat edaran tersebut juga bisa disampaikan pada melalui kurir, pos, maupun fax.
Apa Fungsi SP2DK?
Mengapa Surat Edaran Dirjen Pajak Nomor SE-39/PJ/2015 tersebut bisa diberikan pada wajib pajak? Pada dasarnya, fungsi dari surat edaran tersebut, yaitu untuk memberi kesempatan bagi para wajib pajak untuk melakukan save assessment yang merupakan sistem perpajakan di Indonesia. Hal tersebut dilakukan baik dalam bentuk klarifikasi maupun review terhadap kewajiban perpajakan dari wajib pajak tersebut.
Baca Juga: Kenali Pengenaan Pajak yang Tepat Dilaksanakan untuk Bisnis Franchise
Bagaimana Jika Wajib Pajak Menerima SP2DK?
Apabila wajib pajak mendapatkan kiriman Surat Edaran Dirjen Pajak Nomor SE-39/PJ/2015, maka wajib pajak bisa menghubungi secara langsung Kantor Pelayanan Pajak yang menerbitkan surat edaran tersebut, supaya bisa melakukan verifikasi atas kebenaran surat edaran. Kemudian, wajib pajak akan diminta untuk melakukan validasi data maupun informasi yang diberikan di dunia nyata atau secara langsung. Lalu, wajib pajak akan diminta untuk melakukan penyampaian jawaban terhadap surat edaran yang telah diterbitkan. Tentu saja hal seperti ini cukup rumit dan bisa dihindari.
Keputusan SP2DK
Apabila Anda meminta bantuan pada konsultan pajak Jakarta, maka pastinya anda akan terhindar dari pengenaan atau pengiriman surat edaran seperti ini. Karena pastinya setelah dibantu oleh konsultan pajak Jakarta, kewajiban perpajakan anda menjadi semakin taat dan terhindar dari segala sanksi atau pengenaan surat.
Dalam hal ini, wajib pajak memiliki dua pilihan untuk menjawab secara langsung atau menjawab surat edaran tersebut secara tertulis. Apabila wajib pajak tidak menyampaikan atau tidak menanggapi secara langsung dalam kurun waktu 14 Hari sejak surat edaran tersebut dikirimkan, maka petugas Kantor Pelayanan Pajak akan diberi kewenangan untuk mengambil salah satu dari tiga keputusan atau tindakan yang ada diantaranya:
- Memberikan pandangan waktu maksimal 14 Hari, permintaan penjelasan terhadap data atau keterangan pada wajib pajak yang berdasar pada pertimbangan.
- Bukan visit atau kunjungan pada wajib pajak.
- Lakukan pengusulan untuk dilakukan pemeriksaan, verifikasi, maupun pemeriksaan bukti permulaan seperti halnya kebijakan peraturan undang-undang pajak.
Apabila Anda yang berada di Jakarta memiliki permasalahan pajak, dan membutuhkan bantuan dari konsultan pajak Jakarta profesional terpercaya, Anda dapat menghubungi kami di halaman ini untuk melakukan konsultasi pajak secara online. Agar pembayaran pajak bisnis Anda optimal dan tidak mahal.